Pemerintahan

Bupati Jombang Kukuhkan Paskibraka Tahun 2023

“Mudah-mudahan semangat bela negara yang telah ditanamkan selama proses latihan dapat tumbuh kuat. Tanamkan dalam hati kalian, prinsip rela berkorban demi keutuhan bangsa dan negara Republik Indonesia, harumkan nama keluarga, masyarakat, daerah, bangsa dan negara, serta berusaha menjadi teladan yang baik. Jadikan semangat kebersamaan dan gotong royong sebagai kunci, dalam membangun negeri kita tercinta. Jadikan pula toleransi dan tolong-menolong sebagai landasan, untuk menjalin persaudaraan serta mempererat persatuan dan kesatuan”, tandas orang nomor satu di Kabupaten Jombang ini.

“Selamat kepada anak-anakku yang telah dikukuhkan sebagai pasukan pengibar bendera, dan selamat bertugas pada Upacara Detik Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia, dan Upacara Penurunan Bendera pada tanggal 17 Agustus 2023”, pungkas Bupati Mundjidah Wahab.

Usai Pengukuhan segenap Forkopimda diawali oleh Bupati Jombang Hj Mundjidah Wahab, Wakil Bupati Sumrambah dan Forkopimda memberikan ucapan selamat kepada Paskibraka Kabupaten Jombang 2023, yang akan siap bertugas pada upacara Detik Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 78, pada 17 Agustus 2023.

Tampak hadir pada acara ini, Staf Ahli, Asisten, dan kepala OPD terkait; para pembina, pelatih dan instruktur Paskibraka Kabupaten Jombang dan segenap anggota Paskibraka Kabupaten Jombang. (fan/far)

Page: 1 2

Recent Posts

Perhutani Jombang Salurkan Dana TJSL 150 Juta Untuk Sarana Prasarana Musola dan Penerangan Jalan

WartaJombang.com -- Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Jombang, salurkan dana Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) Batch III Kementrian BUMN Tahun… Read More

1 minggu ago

Didemo Siswa di Jombang, Kepala Sekolah MA Darul Faizin Beberkan Beberapa Penjelasan

WartaJombang.com -- Setelah viral di media sosial tentang demo oleh ratusan siswa dan siswi Madrasah Aliyah (MA) Darul Faizin yang… Read More

2 minggu ago

Proyek Jalan Usaha Tani dan TPT Desa Kayangan Rusak Berat, Kades : Dibongkar Petani

WartaJombang.com -- Proyek pembangunan jalan usaha tani dan Tembok Penahan Tanah (TPT) di Dusun Tungu Desa Kayangan Kabupaten Diwek Kabupaten… Read More

2 minggu ago

Cegah Berita Hoax Jelang Pilkada 2024, Kominfo Dan KKD Kab Jombang Mengadakan Kopilaborasi

WartaJombang.com -- Dalam upaya menekan berita hoax jelang pemilukada 2024, Dinas Komunikasi Dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Jombang bekerja sama dengan… Read More

2 minggu ago

Pelaku Perampokan Minimarket di Diwek Jombang Berhasil di Tangkap

WartaJombang.com -- Pelaku perampokan di dua Minimarket pada Selasa (5/11/2024) di Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang berhasil di tangkap. Penangkapan para… Read More

2 minggu ago

Parkir Sembarangan, Pengendara Motor Tabrak Mobil Box Hingga Mengalami Luka Serius

WartaJombang.com -- Diduga parkir sembarangan pada malam hari tanpa menyalakan lampu send, kontainer box merah dengan No Pol (N 9628… Read More

2 minggu ago